Rapat Integrasi Aplikasi SEPPEDA Refom dengan e-SAKIP
Dilaksanakan tanggal 03/04/2024 dan selesai 03/04/2024
Lokasi : BAPPELITBANG Provinsi Sumatera Utara, Ruang Rapat Bidang Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah di Jl. P. Diponegoro No. 21 A, Medan
Dalam rangka upaya peningkatan Nilai Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Pemerintah Provinsi Sumatera Utara, akan dilakukan pembahasan peng-integrasian Aplikasi e-Evaluasi SAKIP yang bernaung dibawah Biro Organisasi Setdaprovsu dengan Aplikasi SEPPEDA Reform yang berada dibawah naungan BAPPELITBANG Provinsi Sumatera Utara.